Matematika Sekolah Menengah Pertama Sebuah denah dibuat dengan skala 1 : 2.500.000 jika jarak kota A dan B adalah 125km, maka jarak kota A dan B pada denah adalah....​

Sebuah denah dibuat dengan skala 1 : 2.500.000 jika jarak kota A dan B adalah 125km, maka jarak kota A dan B pada denah adalah....​

Penjelasan dengan langkah-langkah:

125 km ÷ 2.500.000

125 x 100.000 ÷ 2.500.000

12.500.000 ÷ 2.500.000

= 5 cm

km ke cm turun 5, x 100.000

Penyelesaian

Sebuah denah dibuat dengan skala 1 : 2.500.000 jika jarak kota A dan B adalah 125km, maka jarak kota A dan B pada denah adalah....

jawab

J = 125 km ÷ 2.500.000

= 125 × 100.000 ÷ 2.500.000

= 12.500.000 ÷ 2.500.000

= 5 Cm

km - cm = 5, × 100.000

[tex] \colorbox{lavender}{answer \: by \: nisa}[/tex]

[answer.2.content]